Franco Mastantuono Harus Bekerja Keras untuk Rebut Kembali Tempat di Starting XI Real Madrid

El Clasico akhir pekan lalu menghadirkan drama, emosi, dan kontroversi seperti biasanya. Namun, di balik semua sorotan itu, ada satu hal menarik yang luput dari perhatian. Nama Franco Mastantuono tak … Read More

Usai Antarkan Portugal Sikat Hungaria, Ronaldo Tuai Pujian Dari Martinez

Timnas Portugal memetik kemenangan penting atas Hungaria dalam laga Grup JF kualifikasi Piala Dunia 2026. Di balik hasil itu, Cristiano Ronaldo kembali mencuri perhatian dengan kontribusinya. Meski usianya sudah memasuki kepala empat, Ronaldo tetap tampil tajam. … Read More

Pengakuan Mengejutkan Kylian Mbappe: Tak Akan Menang Ballon d’Or

Musim debut Kylian Mbappe bersama Real Madrid berjalan sesuai ekspektasi. Penyerang asal Prancis itu langsung jadi mesin gol utama Los Blancos dengan torehan spektakuler di berbagai kompetisi. Kecepatan dan daya gedornya membuat Madrid punya … Read More

Aurelien Tchouameni dan Keistimewaannya Kini Dipandang Sebagai Elemen Kunci di Real Madrid

Musim baru membawa cerita baru bagi Aurelien Tchouameni di Real Madrid. Setelah tiga musim penuh pasang surut, ia kini dipandang sebagai elemen kunci dalam proyek Xabi Alonso. Jika sebelumnya ia kerap berpindah peran, situasinya … Read More

Prediksi Kualifikasi Liga Champions Club Brugge vs Red Bull Salzburg 13 Agustus 2025

Club Brugge datang ke leg kedua dengan modal berharga setelah menang 1-0 di markas Salzburg pada leg pertama. Gol tunggal Romeo Vermant menjadi pembeda dalam duel yang cukup berimbang. Kini, … Read More

Real Madrid Bersiap Aktifkan Klausul Pembelian Bintang Muda Portugal

Real Madrid telah melakukan serangkaian langkah penting di bursa transfer musim panas ini dengan mendatangkan empat pemain baru, yaitu Trent Alexander-Arnold, Dean Huijsen, Franco Mastantuono, dan Alvaro Carreras. Dengan skuat … Read More